Kelompok Nelayan Samudera Bakti, Kab. Banyuwangi Jatim
Kelompok Nelayan Samudera Bakti, Kab. Banyuwangi Jatim
" Tidak ada"

1. Mereplikasi dan mengembangkan praktek-praktek terbaik pengelolaan wilayah pesisir dan pulau-pulau kecil, seperti: a) Merubah pola tangkap dari ilegal menjadi legal yang awalnya menggunakan potasium (sejak tahun 1970) menjadi pengguna jaring b) Membentuk kawasan perlindungan laut yang berbasis swadaya c) Klinik Hiu d) Transplantasi terumbu karang dengan sistem adopsi e) Pembuatan Terumbu Karang Buatan f) Pembuatan Fish Apartement g) Restocking h) Penanaman vegetasi pantai. 2. Menginisiasi Upaya Pengelolaan Wilayah Pesisir, Laut Dan Pulau-Pulau Kecil 3. Mengimplementasikan upaya pengelolaan wilayah pesisir, laut dan pulau-pulau kecil yang berdampak pada peningkatan kualitas lingkungan dan sosial ekonomi masyarakat secara berkelanjutan; 4. Berperan serta dalam proses pelaksanaan pengelolaan wilayah pesisir dan pulau-pulau kecil; 5. Mendirikan kelompok/membina kelompok nelayan tangkap yang berwawasan lingkungan 6. Memiliki kelompok binaan yang berwawasan lingkungan lebih dari 7 (tujuh) tahun 7. Memiliki inovasi diversifikasi usaha 8. Merintis pengelolaan kawasan ecowisata bahari “bunder” bangsring underwater, kampe beach, dan pulau tabuhan. 9. Mengadakan marine education bagi siswa-siswi sekolah baik dari tingkat paud sampai perguruan tinggi.